Tips Agar Kartu Kredit Tidak Menjadi Beban Finansial
Kartu kredit yang berfungsi sebagai alat pembayaran memberikan banyak kemudahan untuk setiap pemegang. Selain itu, berbagai keuntungan seperti belanja hemat dengan kartu kredit menjadikan alat bayar elektronik ini semakin populer dan terkesan harus dimiliki oleh setiap orang yang hidup di zaman modern ini. Namun sayangnya, masih banyak pemegang kartu yang kurang paham tentang bagaimana mereka harus mengontrol penggunaan alat pembayaran ini. Akibatnya, mereka menganggap kartu kredit sebagai alat untuk membayar setiap kali tidak memiliki uang tunai sehingga tagihan menjadi membengkak dan menjadi beban financial baru. Agar semua ini tidak terjadi, ikuti beberapa tips berikut;
Merdeka.com: Berita Terbaru Hari Ini | Pemilu 2014 | Piala Dunia 2014 |
- Buat Daftar Belanja Bulanan
- Sisihkan Uang untuk Ditabung
- Catat Setiap Pengeluaran dan Pemasukan
- Jangan Terjebak Keuntungan yang Menggiurkan
- Pilih Tanggal Jatuh Tempo yang Tepat
- Cukup Satu Kartu Kredit Saja
Merdeka.com: Berita Terbaru Hari Ini | Pemilu 2014 | Piala Dunia 2014 |
0 comments:
Post a Comment